Belanda Incar Tiga Angka Melawan Chile | Piala Dunia 2014

Robin van PersieBelanda cukup mengantongi hasil imbang saja lawan Chile untuk menjadi juara Grup B. Tapi, Robin van Persie menyatakan bahwa timnya wajib membidik tiga angka penuh.

Belanda yang menjadi peringkat pertama di Grup B dengan mengumpulkan enam angka sudah dipastikan bisa lolos ke babak 16 besar serta ada juga yang berada dibawahnya posisi kedua dengan bersama mengumpulkan enam angka hanya terjadi selisih dari perbedaan gol saja dengan tim Oranje.

Kedua tim saling berkejar menjadi juara grup sehingga pada saat pertandingan selanjutnya tidak akan saling bertemu dengan tuan rumah di Piala Dunia yang menjadi calon juara ini lalu juga sudah dipastikan menjadi juara Grup A.

Dengan semua yang akan terjadi pada pertandingan nanti untuk siapa yang akan menjadi juara grup ini bagi Robin van Persie tidak akan dipersoalkan yang penting semua tim mampu menunjukkan permainan yang sempurna pada saat bermain di lapangan dan meraih kemenangan penuh.

“Kami akan melakukan yang terbaik untuk tim dan mampu bisa memenagkan laga dalam setiap pertandingan. Untuk menjadi juara grup itu hal yang biasa yang penting bagi kami dapat melakoni pertandingan dengan meraih kemenangan pada saat pertandingan melawan Chile dengan bisa kami melaju mulus ke babak berikutnya dan selalu percaya diri dengan menghadapi setiap lawan,” ungkap Robin van Persie.

“Meskipun pada laga melawan Chile kami hanya bermain imbang sudah memastikan untuk bisa lolos namun kami akan siap meraih kemenangan penuh untuk menjadi juara grup.”

“Menurut pengamatan dari tim bahwa kami harus bermain dengan meraih tiga angka penuh untuk menjadi yang pertama dan juga akan selanjutnya dengan melihat permainan Brasil yang akan berlanjut dan juga pasti akan bertemu dengan tim tersebut di babak berikutnya,” ungkap Van Persie.

Pada laga terakhir dengan penentuan menjadi juara grup ini menghadapi Chile, Van Persie tidak akan diturunkan karena dengan mendapatkan akumulasi kartu kuning pada saat pertandingan dengan menghadapi Spanyol dan Austarlia yang akhirnya sukses juga membawa timnasnya meriah kemenangan penuh. (El)