City Inginkan Sterling Dan Pogba | Piala Dunia 2014

The Citizens sangat serius untuk bisa merekrut dua pemain bintang muda, yakni Raheem Sterling dan Paul Pogba.

Kegagalan meraih trofi juara di ajang EPL pada tahun lalu membuat pelatih The Citizens dari Chile, Manuel Pellegrini, langsung bergerak cepat untuk bisa menambah kekuatan pada jendela transfer yang telah di buka pada bulan ini, sejumlah pemain top yang berkualitas sudah berada dalam daftar belanja klub yang akan segera di wujudkan pada musim panas ini.

Tidak tanggung-tanggung Pellegrini sudah meminta petinggi City untuk segera menyiapkan dana cash dalam jumlah yang sangat besar untuk bisa mendatangkan dua pemain muda yang sedang bersinar terang di atas lapangan pada tahun ini, yakni gelandang serang Liverpool dari Inggris, Raheem Sterling dan striker Juventus yang berasal dari Prancis yang baru berumur 23 tahun, Paul Pogba.

Walaupun dengan mengucurkan dana yang begitu besar itu akan membuat The Citizens melanggar aturan yang sudah di tetapkan oleh Badan Sepak bola dunia, UEFA, yakni Aturan Financial bagi setiap klub sepak bola, tapi nampaknya petinggi klub akan berusaha mengakalinya dengan berbagai macam pendapatan dari sponsor sehingga tidak mendapat hukuman dari UEFA.

Klub yang di miliki oleh saudagar kaya dari Timur Tengah itu sudah menyiapkan dana sebesar 200 juta euro untuk bisa mendapatkan Sterling dan Pogba pada jendela transfer bulan ini, akan tetapi walaupun memiliki dana transfer yang melimpah tidak akan menjadi jaminan bagi tim didikan Manuel Pellegrini itu untuk bisa membuat kedua pemain itu memakai kostum The Citizens pada tahun depan.

Hal itu karena banyak juga tim saingan yang juga merupakan klub top dari Eropa yang mempunyai minat yang sama kepada pemain tersebut, contohnya klub peraih trofi Liga Champions tahun lalu, Tim Catalan, yang juga mempunyai minat sangat besar untuk bisa merekrut gelandang Juventus, Paul Pogba pada bursa kali ini, kita tunggu saja Pogba akan memilih klub mana yang akan di perkuatnya pada musim depan. (kk)