Szczesny Disangsikan Masa Depannya | Piala Dunia 2014

Wojciech SzczesnyMasa depan karier Wojciech Szczesny dimarkas Arsenal disangsikan oleh manajernya sendiri, Arsene Wenger.

Arsene Wenger meyakinkan bahwa Wojciech Szczesny bakal diturunkan kala Arsenal melawan Reading di ajang semifinal Piala FA. Akan tetapi, Wenger memberikan penolakan untuk menjamin masa depan karier penjaga gawangnya tersebut di dalam klub.

Penjaga gawang asal Polandia tersebut telah kehilangan posisinya sebagai penjaga gawang utama dalam tim di ajang Liga Primer Inggris. Posisinya kini jatuh kepada David Ospina usai kejadian merokok didalam kamar mandiri klub Southampton usai kekalahan Arsenal dengan skor 0-2 pada pergantian tahun.

Sejak kala itu, Szczesny cuma tampil diajang Piala FA menghadapi Manchester United, Brighton dan Middlesbrough. Penjaga gawang berumur 24 tahun tersebt sebenarnya masih mempunyai sisa kontrak dimarkas Arsenal hinggal 2018 nanti. Namun demikian, Wenger memberikan indikasi sudah rela dan iklas jika Szczesny hengkang.

“Aku berkeinginan besar agar Szczesny bisa bertahan namun untk sekarang ini pastinya sangat rumit untuk menjawab sejumlah pertanyaan tersebut. Apa yang paling vital ialah laga besok. Kami harus lebih dulu fokus ke dalam pertandingan sisa musim ini,” ungkap Wenger.

Wenger juga memberkan penjelasan bahwa pergantian posisi Szczesny sebaga kiper utama jatuh kepada Ospina dikarenakan penampilan pemain bukan karena kejadian yang terjadi di Southampton.

“Aku melakukan pergantian Szczesny dan memberikan posisinya sebagai kiper utama kepada Ospina sebab dia bermain jelek dalam seuah laga. Aku rasa dia masih penjaga gawang dimana cukup hebat dan aku mau dia mempunyai kans untuk menunjukkannya. Mereka mengertahui peraturan disini dengan jelas. Apapaun yang menjadi hasil akhir atau keputusan akhir maka aku berharap yang terbaik untuk dirinya dan juga klub ini,” lanjutnya.

“Peraturan itu didasarkan pada penggapaian masing-masing. Andai pemain bermain jelek dalam sebuah laga, kita tak bakal menurunkannya dalam skuat inti dipertandingan mendatang. Sekali kita mengetahui peraturan ini maka berdasarkan kenyataan Szczesny bermain ciamik kala menghadapi Manchester United maka tak ada sebuah alasan tertentu untuk meninggalkan dirinya,” tambahnya. (yn)